BBC ETS adalah salah satu lembaga kursus berpengalaman yang sudah berdiri selama 36 tahun  dan berupaya untuk selalu meningkatkan pendidikan di Indonesia untuk mampu bersaing dalam dunia internasional. Untuk itu BBC-ETS selalu mengadakan kegiata- kegiatan positif guna meningkatkan kompetensi siswa/i kami dalam berbahasa Inggris.
rwmgn5

Minggu, 09 Oktober 2016, BBC-ETS Rawamangun telah dengan sukses menggelar acara “Sparkling Events.”
Acara yang menguji wawasan setiap pesertanya dalam lomba Coloring, Spelling Bee, First Rank, Story Telling, News Anchor, modeling, dan BBC Got Talent ini melibatkan siswa/i internal BBC-ETS Rawamangun serta siswa/i eksternal dari level SD sampai level SMA. Adapun kegiatan ini dimaksudkan untuk memupuk kemampuan  serta meningkatkan karakter sebagai generasi hebat.

rwmgn6

Lebih dari 160 peserta berpartisipasi dalam event ini, dan berikut adalah nama- nama pemenang dari berbagai macam kategori :

  1. Coloring
  • Nazeera April
  • Cecilia
  • Raffa
  1. Spelling Bee
  • Mamuro
  • Kenzi Aufa Nayottama
  • Aura YasmiN

rwmgn3

  1. First Rank
  • Firoos Ghazali
  • Rayhan Dwi S.
  • Fakhira Ralfathiya
  1. Story Telling
  • Maiza Kasih
  • M. Aria F
  • Muhammad Lathif
  1. News Anchor
  • M Akbar Fauzan
  • Nadia Sofiyan
  • Yoga Darmawan
  1. BBC Got Talent
  • Shirva Rosma Putri
  • Kyla Jasmine
  • Ernesta dan Cut Keisha page1234

Semoga dengan kegiatan seperti ini dapat selalu memotivasi siswa/i dalam mengembangkan kompetensi mereka dalam bahasa Inggris dan meningkatkan kualitas mereka menjadi generasi penerus bangsa Indonesia yang hebat. (FK)