Minggu, 19 Februari 2017 Bertempat di BBC-ETS Cililitan sebanyak 47 peserta mengikuti Tes Uji Kompetensi (TUK) Bahasa Inggris. BBC-ETS adalah salah satu lembaga resmi yang ditunjuk untuk menyelenggarakan Tes Uji Kompetensi Bahasa Inggris. Tes tersebut memiliki 3 tahapan/ level, yakni:
1. SE (Survival English)
2. EC (English for Communication)
3. ACE (Advance in English)
Peserta harus melalui 2 test, written dan oral (spoken) test. Dalam written test ada 3 kompetensi yang harus dikuasai yakni, listening, reading, dan writing. Sedangkan dalam oral test, peserta harus melewati rangkaian speaking test seperti interview, describing, conversation, dll.
Klik link berikut untuk melihat HASIL TES UJI KOMPETENSI ⇒ (HASIL TEST SE) (HASIL TEST EC)
**note : bagi peserta yang sudah competent dan belum menyerahkan data diri harap menghubungi cs kami via whatsapp di 085782402004**