Pandemi Covid-19 yang melanda dunia sudah lebih dari enam bulan terakhir ini berdampak terhadap perubahan aktifitas belajar-mengajar. Tak terkecuali di negeri ini, aktifitas pembelajaran daring (online learning) menjadi sebuah pilihan kementerian pendidikan dan kebudayaan untuk mencegah penyebaran virus Covid-19 semakin meluas.

BBC ETS sendiri sudah mengubah sistem belajar online, dimana siswa/i bisa belajar dirumah mengguanakan media aplikasi Google. Hingga saat ini siswa/i dari BBC ETS Kemayoran tetap aman dan semangat dalam pembelajaran jarak jauh. Meskipun terkadang terganggu dengan jaringan.

Berikut contoh kegiatan Pembelajaran jarak jauh siswa/i BBC ETS Kemayoran: