Kosa Kata Sebagai Langkah Awal Belajar Bahasa Inggris Oleh BBC-ETS Depok 1

By |2022-04-27T18:48:20+07:00June 9th, 2020|Artikel BBC, Berita BBC, English for Children|

Tahukah Anda kalau dalam mempelajari Bahasa  Inggris terdapat empat skill atau ketrampilan yang harus kita kuasai yaitu listening, speaking, reading, dan writing. Kita juga akan bertemu dengan dua komponen penting yang mendukung keempat skill tersebut yaitu vocabulary atau kata dan grammar atau susunan kalimat. Nah, ini semua penting untuk dipelajari dan dikuasi dalam Bahasa Inggris. Pada tahap awal mempelajari Bahasa Inggris, kita akan dikenalkan dengan vocabulary. Mengapa vocabulary diajarkan terlebih [...]

Flashcards Sebagai Media Belajar Alternatif Oleh BBC-ETS Cikarang

By |2022-04-27T18:48:21+07:00June 5th, 2020|Artikel BBC, Berita BBC, English for Children, Kegiatan BBC|

Komunikasi merupakan aspek penting dalam diri manusia. Karena dengan berkomunikasi manusia bisa menyampaikan informasi dari satu pihak ke pihak yang lainnya. Agar penyampaian informasinya dapat dipahami maka dengan bahasa manusia mengekpresikan diri, menyampaikan pikiran, keinginan kepada orang lain secara lisan maupun tulisan. Di era globalisasi saat ini juga tidak terlepas dari bahasa. Banyaknya pertukaran inforamasi [...]

Keuntungan Belajar Online Oleh BBC-ETS Karawang

By |2022-04-27T18:48:21+07:00June 4th, 2020|Artikel BBC, Berita BBC, English for Children, Kegiatan BBC|

  Saat ini, hampir segalanya bisa dilakukan secara online, mulai dari komunikasi, belanja, hingga belajar. Namun, banyak orang tua masih ragu untuk memperkenalkan metode belajar online pada anaknya. Hal ini wajar. Pasalnya, orang tua khawatir anaknya kecanduan terhadap internet dan gadget.   Kekhawatiran lain yang juga sering diungkapkan oleh orang tua adalah tidak adanya interaksi yang terjadi dalam pembelajaran online. [...]

Melewatkan Ramadhan Tahun Ini Dengan Kondisi Yang Baru Oleh BBC-ETS Pondok Gede

By |2022-04-27T18:48:21+07:00June 4th, 2020|Artikel BBC, English for Children, Kegiatan BBC|

Marhaban Ya Ramadhan, selamat datang bulan ramadhan bulan yang penuh dengan segala kebaikan, keberkahan dan juga bulan yang penuh dengan ampunan. Bulan yang sangat dinanti kehadirannya oleh seluruh umat islam diseluruh penjuru Indonesia bahkan dunia. Karena pada bulan ini umat islam diwajibkan untuk berpuasa dan puasa merupakan ibadah yang sangat special. Pada bulan ini juga [...]

Ramadhan Fiesta 2020 Bersama BBC-ETS Kemayoran Melalui Google Meet

By |2022-04-27T18:48:21+07:00June 4th, 2020|Artikel BBC, English for Children, English for Teenagers, Kegiatan BBC|

Ramadhan kali ini berbeda dengan tahun sebelumnya. Di Indonesia sedang mengalami pandemi Covid-19. Namun bulan Ramadhan ini BBC-ETS Kemayoran tetap menyelenggarakan kegiatan untuk siswa/i yaitu Berbuka Puasa Bersama yang diadakan melalui aplikasi Google Meet. Seluruh Siswa/i  BBC-ETS Kemayoran dapat mengikuti kegiatan tersebut. Kegiatan ini berlangsung sangat meriah, meskipun terhalang oleh jarak. Sekitar 37 peserta turut [...]

Mengisi Waktu Luang Di Sela-Sela Study From Home Dengan Bercocok Tanam Oleh BBC-ETS Cikarang

By |2022-04-27T18:48:21+07:00June 4th, 2020|Artikel BBC, English for Children, English for Teenagers, Kegiatan BBC|

Sebagai manusia kita sangat bergantung terhadap alam yang merupakan tempat tinggal dan tempat mencari makan kita. Ada unsur udara yang kita hirup, bumi tempat kita berpijak, dan air yang kita minum. Semua yang ada di alam seperti tumbuhan, hewan, manusia dan lingkungan adalah suatu rangkaian simbiosis mutualisme. Karena mahluk hidup yang ada di bumi ini [...]

Tips Untuk Orang Tua Dalam Mengawasi Anak Belajar Selama Karantina Oleh BBC-ETS Depok Timur

By |2020-06-12T13:35:59+07:00June 4th, 2020|Artikel BBC, Berita BBC, English for Children, English for Teenagers, Kegiatan BBC|

Pembatasan Sosial Berskala Besar yang diterapkan pemerintah selama masa pandemik Covid-19 membuat sebagian besar anak-anak dan sebagian besar orang tua banyak menghabiskan waktu beraktivitas di rumah. Anak-anak belajar  dan mengikuti kelas online yang diselenggarakan oleh gurunya. Sebagian orang tua pun mengerjakan tugas dari kantor di rumah. Hampir seluruh warga Indonesia menjalani rutinitas yang berbeda dari [...]

PSBB Bukan Halangan Untuk Mengikuti Kursus Bahasa Inggris di BBC-ETS Depok 1

By |2022-04-27T18:48:21+07:00June 4th, 2020|Artikel BBC, Berita BBC, English for Children, English for Teenagers, Kegiatan BBC|

Masyarakat Indonesia sedang berjuang melawan pandemi virus korona atau Covid-19. Untuk menekan penyebaran virus Covid-19 tersebut, pemerintah mengimbau masyarakat untuk menerapkan physical distancing serta menghindari kerumunan. Terkait imbauan pemerintah untuk mencegah penularan, kegiatan tatap muka di lembaga formal pun ditiadakan. Bukan hanya itu, lembaga pendidikan non formal seperti kursus bahasa Inggris juga telah meniadakan kegiatan tatap [...]